MACAM-MACAM MANAJEMEN
1. Ditinjau dari tingkatan penjenjangan adalah sebagai berikut:
- Top management (manajemen puncat) yang biasa disamakan dengan administrator dengan ciri-ciri, yaitu:
- pemegang kebijaksanaan dalam suatu organisasi
- pemutusan terakhir merupakan bidangnya
- lebih banyak memiliki kecakapan keterampilan manajer
- Midle management. (manajemen menengah) dengan ciri-cirinya sebagai berikut: kepadanya merupakan transito informasi, instruksi dan sebagainya, dari atasan ke bawahan begitupun sebaliknya,
- Lower management ( manajemen bawah) biasa juga disebut dengan supervisory management, gang leader, mandur atau operation management dengan ciri-cirinya sebagai berikut:
- kemampuan mengenai tehnik yang bersangkut paut dengan organisasi
- berhubungan langsung dengan pekerja dan lebih banyak memiliki keterampilan tehnik

0 Komentar
jangan menikung